Membaca Berita
1.
Syarat-syarat membaca berita yang baik
selain
memahami cirri-ciri bahasa berita juga harus memperhatikan sebagai berikut:
a.
Membaca dengan menggunakan lafal bacaan (artikulasi)
yang tepat.
b.
Menggunakan intonasi atau tekanan suara dengan baik.
c. Membaca dengan memperhatikan tanda baca.
2. Jika
hendak membaca berita dihadapan pemirsa, pembaca harus memperhatikan:
a.
Sebelum membaca naskah berita, naskah harus
benar-benar dapat dipahami.
b. Penampilan wajar, rapi, dan bersih. Janganlah bersolek berlebihan.
c. Pandangan kadang-kadang diarahkan kepemirsa.
d. Percaya diri sehingga tidak gugup dalam
membaca naskah berita.
e. Luwes dengan senyuman yang sewajarnya.
f.
Selalu
berkonsentrasi berpusat pada naskah berita
g. Selalu tampil dengan meyakinkan.
h. Tidak
menunjukkan ekspresi yang menyeramkan.