Tampilkan postingan dengan label JENIS KATA (Kata Depan). Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label JENIS KATA (Kata Depan). Tampilkan semua postingan

Kamis, 18 Juli 2013

JENIS KATA (Kata Depan)

JENIS KATA
(Kata Depan)


J. Kata Depan

Kata Depan yaitu kata yang menghubungkan kata benda dengan kata yang lain serta menentukan sekali sifat perhubungannya. kata yang fungsinya atau menurut letak penulisannya berada didepan untuk mendukung kata yang lain. Seperti berikut ini:

1. Penanda peruntukan : bagi, untuk, buat, guna.
2. Penanda asal : dari
3. Penanda keberadaan : di
4. Penanda arah menuju : ke, kepada, terhadap.
5. Penanda cara : dengan.
6. Penanda ihwal : tentang.
7. Penanda pelaku : oleh
8. Penanda perbandingan : daripada, bagai.

Ada pula kata depan di tentukan sebagai berikut:
1. Kata depan sejati : di, ke, dari
2. Kata depan Majemuk : diatas, kesana, darimana
3. Digabung dengan kelas kata : diatas, ke atas, dari atas dan sebagainya


Selanjutnya membahas tentang Kata Ulang   disini